Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh - Hallo sahabat Download Kumpulan Soal, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Seputar Kelas 5,
Seputar kurikulum 2013,
Seputar Semester 1, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selaamat membaca.
Selengkapnya, download soal ujian Tema 3 Makanan Sehat
Subtema 2 Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
Kelas 5 SD/MI Semester Ganjil Kurikulum 2013 Terbaru Edisi Revisi Tahun 2017
Unduh Sekarang
Anda sekarang membaca artikel Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh dengan alamat link http://downloadkumpulansoalterbaru.blogspot.com/2017/10/download-soal-tematik-kelas-5-semester_17.html
1. Iklan dapat ditayangkan melalui media cetak maupun elektronik. Berikut yang bukan termasuk media elektronik adalah ....
a. radio c. televisi
b. buletin d. internet
2. Dibawah ini termasuk gangguan pada sistem pencernaan, kecuali ....
a. mag c. sambelit
b. disentri d. polip
3. Bagi penderita diare, tindakan yang sebaiknya dilakukan adalah ....
a. makan makanan yang banyak mengandung gula
b. minum susu atau minuman berenergi
c. mengonsumsi larutan garam dan gula
d. mengonsumsi makanan dan minuman yang pahit
4. Diare ditandai dengan encernya feses yang dikeluarkan oleh tubuh dengan frekuensi yang lebih sering dibandingkan dengan biasanya. Sinonim kata yang digaris bawahi adalah ....
a. kotoran c. ingus
b. ninja d. air seni
5. Ciri-ciri bahasa iklan yang baik adalah ....
a. mendeskripsikan barang secara detail dan jelas
b. bertele-tele dan tidak menarik perhatian
c. menggunakan bahasa baku tanpa menarik perhatian
d. menarik perhatian, singkat, dan jelas
6. Selendang adalah properti tari yang biasa digunakan pada tari ....
a. jaipong c. merak
b. kecak d. baksa kembang
7. Semboyan Bangsa Indonesia adalah ....
a. Maju tak gentar membela yang benar
b. Pancasila
c. Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh
d. Bhinneka Tunggal Ika
8. Hal-hal yang harus terdapat dalam laporan pengamatan, kecuali ....
a. tanggal pengamatan c. judul pengamatan
b. biaya pengamatan d. kesimpulan
9. Wilayah Negara Indonesia dikenal dengan sebutan .....
a. nusantara c. nasionalisme
b. dirgantara d. demokrasi
10. Masa pertumbuhan pada manusia berlangsung saat usia ....
a. 0 – 2 tahun c. 6 – 20 tahun
b. 2 – 5 tahun d. 2 – 12 tahun
11. Demam berdarah dapat dicegah dengan melakukan tindakan 3M. Yang bukan merupakan 3M adalah ....
a. menguras c. memakai
b. menutup d. mengubur
12. Salah satu keberagaman Bangsa Indonesia adalah keberagaman hari besar keagamaan. Cap Go Meh adalah salah satu hari besar keagamaan bagi pemeluk agama ....
a. Islam c. Konghuchu
b. Kristen d. Hindu
13. Kegiatan yang dapat kita lakukan untuk menjaga dan merawat alat pencernaan adalah ....
a. berpuasa setiap hari c. makan makanan yang berlemak
b. makan tepat waktu d. minum soda setiap selesai makan
14. Contoh tindakan yang dapat kita lakukan untuk mendukung keberagaman sosial di lingkungan sekolah adalah ....
a. menganggap diri kita yang paling disegani di sekolah
b. mau bekerja sama mengerjakan ulangan dengan semua teman
c. bekerja kelompok dengan teman yang seagama saja
d. menghormati teman yang sedang melakukan peribadatan di sekolah
15. Selain makanan sehat, hal-hal penting lainnya yang juga perlu kita perhatikan untuk menjaga kesehatan tubuh, kecuali ....
a. olahraga c. istirahat
b. lingkungan sehat d. piknik
____________________________________________________________________Selengkapnya, download soal ujian Tema 3 Makanan Sehat
Subtema 2 Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
Kelas 5 SD/MI Semester Ganjil Kurikulum 2013 Terbaru Edisi Revisi Tahun 2017
Unduh Sekarang
Tidak Bisa Download? Baca Petunjuknya Disini
Demikianlah Artikel Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
Sekianlah artikel Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh dengan alamat link http://downloadkumpulansoalterbaru.blogspot.com/2017/10/download-soal-tematik-kelas-5-semester_17.html
0 Response to "Download Soal Tematik Kelas 5 Semester 1 Tema 3 Subtema 2 - Makanan Sehat : Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh"
Posting Komentar